Pelatihan Hipnoterapi Di Bali (23-24 Desember 2023)
Anda ingin berlibur ke Bali sekaligus tertarik untuk belajar hipnotis dan hipnoterapi?
Ikuti Pelatihan Basic - Advance Hypnotherapy di Bali
Pantai Kuta, Bali (Sumber: traveltriangle.com) |
Bali adalah kota besar yang ramai dikunjungi para wisatawan, baik domestik maupun mancanegara. Keindahan alam dan banyaknya lokasi wisata pantai menjadi daya tarik tersendiri. Namun demikian, di kota Bali Anda juga dapat mendapatkan kesempatan untuk belajar hipnotis di samping berlibur di kota ini. Pasti akan menjadi pengalaman menarik bagi Anda.
Pelatihan hipnoterapi yang diselenggarakan di Bali ini memilih lokasi di hotel yang mudah diakses dan tentunya dekat dengan tempat wisata. Untuk itu, bagi Anda yang berdomisili dari luar kota Bali dapat dengan mudah mencari penginapan baik di hotel tempat di selenggarakannya acara pelatihan atau di hotel, motel, atau homestay di sekitarnya. Jadi bisa Anda bayangkan, Anda berada di Bali dengan banyak wisatawan asing yang memberi inspirasi bagi Anda akan pentingnya memilih tempat yang indah untuk memenuhi kebutuhan rekreasi dan edukasi Anda. Nuansa internasional pun dapat Anda peroleh karena lokasi di Bali sebagai salah satu destinasi favorit di dunia.
Trainer
Mas Hardian, MCH, CHt
Sultan Budi Lenggono, M.Psi., MCH, CHt
Tempat dan Waktu
Neo Hotel, Denpasar, Bali
Sabtu & Minggu, 23-24 Desember 2023Hari I : Sabtu jam 08.00 - 17.00 WITA
Hari II : Minggu jam 08.00 - 17.00 WITA
Investasi
Rp. 4.900.000,- per orang
(ada diskon 20% bagi 4 pendaftar pertama)
Fasilitas Peserta
- Sertifikat Certified Hypnotist (CH) dari Hypnocare Indonesia
- Sertifikat Certified Hypnotherapist (CHt) dari Hypnocare Indonesia
- Modul & kit participant
- DVD audio, video, & materi Hypnosis
- Coffee break & lunch
- Masker/face shield
- Hand sanitizer
- Bimbingan online dan selamanya setelah pelatihan
- Gratis pelatihan yang sama (kapan pun dan di mana pun) yang diselenggarakan Hypnocare Indonesia
- Voucher discount 40% untuk mengikuti pelatihan tingkat Master of Hypnotherapy yang diselenggarakan Hypnocare Indonesia
- Bonus1: alat sulap
- Bonus2: kaos eksklusif
Keterangan lebih lanjut bisa menghubungi contact personal kami (081338206078) atau icon WhatsApp di pojok kanan bawah.
Post a Comment